Galeri Video
Beranda | Program & Galeri Kegiatan
GALERI Video
Pengukuhan Guru Besar Prof. Dr. Adolf Bastian, M.Pd Bidang Ilmu/Kepakaran Manajemen Pendidikan
Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H / 2025 M oleh ibunda Guru Indonesia
Dorongan Misharti Maju Menjadi Ketua PGRI Kabupaten Kampar, Inilah Sosok Sekretaris Dewan Pakar PGRI Riau
Dukungan terhadap Dr. Hj. Misharti, S.Ag., M.Si. untuk memimpin PGRI Kabupaten Kampar Masa Bakti XXIII Tahun 2025–2030 terus menguat. Dalam momen ramah tamah dan buka puasa bersama yang berlangsung di Dapur Dipo, Jalan Diponegoro, Pekanbaru, nama Wakil Bupati Kampar itu mencuat sebagai kandidat kuat yang diharapkan membawa angin segar bagi organisasi guru di Kabupaten Kampar.
PGRI Provinsi Riau Berbagi Paket Buka Puasa untuk Korban Banjir di Pekanbaru
Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Provinsi Riau menggelar aksi sosial dengan membagikan paket buka puasa kepada korban banjir dan masyarakat sekitar di Kecamatan Rumbai, Kota Pekanbaru. Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian terhadap warga yang terdampak banjir, terutama di bulan suci Ramadan.
"VIRAL OKNUM GURU "S" : PGRI TIDAK MENGENAL DAN TIDAK PERNAH MEMBERIKAN PENDAMPINGAN HUKUM
Penyaluran Tunjangan Profesi Guru (TPG) Langsung ke Rekening, PGRI dan DPD RI Apresiasi Kebijakan Baru
Pertemuan Ketua PGRI Provinsi Riau dengan Dewan Pakar PGRI Riau (Wakil Bupati Kabupaten Kampar)
TRANFORMASI PERPUSTAKAAN DAN MARKETING INFORMASI
Universitas Lancang Kuning (Unilak) bersama Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Provinsi Riau menggelar Seminar Nasional bertajuk Transformasi Perpustakaan dan Marketing Informasi. Kegiatan ini berlangsung secara hybrid dari Aula Pustaka Unilak pada Selasa (18/2/2025).
Konferensi Kerja Nasional (KONKERNAS) Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) 2025
Ceremony Pembukaan KONKERNAS I PGRI 2025 oleh Ibu Titiek Soeharto